Daftar isi

Thursday, 7 March 2013

sejarah

                   sejarah adalah mata pelajaran yang menanamkan pengetahuan dan nilai-nilai mengenai proses perubahan dan perkembangan masyarakat indonesia dan dunia dari masa lampau hingga kini




                    Pengajaran sejarah di sekolah bertujuan agar siswa memperoleh kemampuan berfikir historis dan pemahaman sejarah. melalui pengajaran sejarah,siswa mampu mengembangkan kompetisi untuk berfikir secara kronologis dan memiliki pengetahuan tentang masa lampau yang dapat digunakan untuk memahami dan menjelaskan proses perkembangnya dan perubahan masyarakat serta keragaman sosial budaya dalam rangka menemukan dan menumbuhkan jati diri bangsa di tengah-tengah kehidupan masyarakat dunia
          
                     Atas dasar pertimbangandi atas,maka penerbit hayati tumbuh subur selalu berusaha menyempurnakan penerbitan selanjutnya dengan selalu mengacu pada tingkat kebutuhan guru dan siswa dengan tetap berpedoman pada kurikulum Departemen pendidikan nasional.


No comments:

Post a Comment

Labels